Rabu, 20 Agustus 2008

Jaringan komputer


Jaringan komputer merupakan sekumpulan komputer yang terhubung bersama dan dapat berbagi sumber daya yang dimlikinya seperti printer,CDROM,pertukaran file,dan komunikasi secara elektronik antarkomputer.hubungan antarkomputer dalam jaringan dapat mempergunakan media kabel,telepon,gelombang radio,satelit atau sinar infra merah.jenis jaringan komputer terbagi dalam dua klasifikasi yaitu berdasarkan teknologi transmisi dan berdsarkan jarak.berdasarkan teknolgi transmisi dibagi menjadi dua bagian yaitu, jaringan broadcast dan jaringan ponit-to-point.berdasarkan jarak terbagi atas tiga bagian yaitu, Local Area Network (LAN),Metropolitan Area Network(MAN) dan Wide Area Network (WAN).

Tidak ada komentar: